Pemberian PIN Polio Siswa MI Muhammadiyah Garongan

(MIMUHGA ) MI Muhammadiyah Garongan melaksanakan PIN Polio siswa kelas 1 dan 2. Kegiatan pada hari Rabu 24 Juli 2024 di Rumah Dukuh Trukan Kidul, Garongan, Panjatan, Kulon Progo. Anak-anak dengan polosnya mengantri dengan sabar, diikuti oleh senyuman dari para petugas kesehatan. Setiap anak menerima tetes dengan berani, seraya diberikan pujian dan senyuman oleh petugas…
Read more